Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu), Thomas Djiwandono, menekankan pentingnya kemampuan adaptasi para penilai terhadap kemajuan teknologi di tengah berlangsungnya revolusi industri 5.0.
Presiden RI Prabowo Subianto dengan tegas menyatakan, bahwa Indonesia tidak akan berlutut pada Amerika Serikat (AS), meskipun dihantam dengan tarif tinggi sekalipun.
Pemerintah menyiapkan strategi untuk merealisasikan target pembangunan 80 ribu Koperasi Desa Merah Putih (Kopdes Merah Putih), yang berasal dari tiga jenis koperasi.
Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa Indonesia tidak boleh lagi bergantung pada belas kasihan bangsa lain. Negeri ini harus bangkit menjadi bangsa yang mandiri dan kuat dalam menghadapi tantangan global.
Kata orang, sopan santun itu penting. Tapi siapa sangka, bagi salah satu chatbot AI paling canggih di dunia, ChatGPT, kesopanan justru bikin rugi besar.
Terkait arah pembangunan 2026, untuk DKI Jakarta fokus utamanya meliputi ketahanan pangan dan energi, penguatan ekonomi berbasis inovasi dan teknologi, serta upaya pengentasan kemiskinan melalui hilirisasi dan intervensi sosial.
Kabar gembira bagi warga Ibu Kota! Dalam rangka memperingati Hari Transportasi Nasional, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggratiskan seluruh layanan transportasi publik pada Kamis (24/4). Kebijakan ini berlaku selama 24 jam, dimulai dari pukul 00.00 hingga 23.59 WIB.
Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu), Thomas Djiwandono, menekankan pentingnya kemampuan adaptasi para penilai terhadap kemajuan teknologi di tengah berlangsungnya revolusi industri 5.0.