Kamis, 2 Okt 2025
Kamis, 2 Oktober 2025

Peringatan Hari Batik Nasional di Aceh

astakom.com, Banda Aceh Sejumlah murid taman kanak-kanak (TK) belajar membatik pada peringatan Hari Batik Nasional, di Rumoh Batik, Aceh Besar, Kamis (2/10). Ini merupakan bagian dari program “Outdoor Schooling” yang dirancang sekolah untuk memberikan pembelajaran langsung di luar kelas.

Indonesia dikenal sebagai negara yang kaya akan budaya, salah satunya seperti karya seni Batik. Kain batik tidak hanya menjadi simbol identitas bangsa, tetapi juga diakui dunia sebagai Warisan Budaya tak benda. Sehingga setiap tahun pada 2 Oktober diperingati sebagai Hari Batik Nasional.

Ikuti perkembangan berita terkini ASTAKOM di GOOGLE NEWS

Feed Update

SMK se-Jawa Barat Gelar Pameran Inovasi dan Kewirausahaan

astakom.com, Bandung - Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) se-Jawa Barat menggelar pameran Inovasi dan Kewirausahaan, di Sasana Budaya Ganesha, Bandung, Jawa Barat, Kamis (2/10). Pameran...

Presiden Prabowo Saksikan Sailing Pass TNI AL

astakom.com, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menghadiri Sailing Pass TNI AL, di Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil), Jakarta Utara, Kamis (2/10). Presiden Prabowo menyaksikan...

Raker Komisi IX DPR dengan Kepala BGN

astakom.com, Jakarta - Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengikuti rapat kerja (Raker) dengan Komisi IX DPR, di Gedung Nusantara I, Kompleks Parlemen,...

GIIAS Bandung 2025 Resmi Dibuka

astakom.com, Bandung - Pembukaan pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025, di Sudirman Grand Ballroom, Bandung, Rabu (1/10). Pameran berlangsung dari tanggal...

Terkini